Lowongan Kerja PT Mayora Indah Tbk (Update 22-10-2021)

Daftar Isi
Lowongan Kerja PT Mayora Indah Tbk , lowongan kerja terbaru, lowongan kerja mayora 2021, lowongan kerja oktober 2021
Lowongancpnsbumn.com
- Semangat pagi, rekan pencari kerja semua berikut ini informasi lowongan kerja yang datang dari salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang FMCG di Indonesia, yaitu:PT Mayora Indah Tbk.Profilnya sekila sebagai berikut.PT Mayora Indah Tbk atau Mayora Indah serta Mayora Group (melakukan bisnis sebagai PT Torabika Eka Semesta) adalah salah satu kelompok bisnis produk konsumen di Indonesia, yang didirikan pada tanggal 17 Februari 1977. Perusahaan ini terdaftar sebagai perusahaan publik telah tercatat publik di Bursa Efek Indonesia dengan kode IDX: MYOR sejak pada tanggal 4 Juli 1990. Saat ini mayoritas kepemilikan sahamnya dimiliki oleh PT Unita Branindo sebanyak 32,93%.PT Mayora Indah Tbk membuka lowongan kerja dengan posisi sebagai berikut:

1. QC Staff

Kualifikasi :
  • Usia maksimal 27 tahun
  • Pendidikan minimal D3 Teknik Kimia/Pangan
  • Memiliki pengalaman di industri Food & Beverage (terbuka untuk lulusan baru)
  • Bersedia bekerja dalam sistem shift
  • Sudah memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 (minimal Dosis pertama)
  • Bersedia ditempatkan di Bogor (Jawa Barat)
  • Subject Email: QC Staff_Domisili Pelamar
2. Teknisi Engineering

Kualifikasi :
  • Usia maksimal 27 tahun
  • Pendidikan minimal SMK Listrik/Teknik Elektro/Otomasi Industri/Mekatronika
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun sebagai Teknisi di Industri Food & Beverage
  • Memiliki kemampuan instalasi kontrol panel, perbaikan instalasi daya listrik, dan troubleshooting mesin
  • Bersedia bekerja dalam sistem shift
  • Sudah memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 (minimal dosis pertama)
  • Bersedia ditempatkan di Bogor (Jawa Barat)
  • Subject Email: Teknisi Engineering_Domisili Pelamar
3. Perawat

Kualifikasi :
  • Usia makismal 28 tahun
  • Pendidikan D3 Keperawatan
  • Memiliki Sertifikat Hiperkes
  • Bersedia bekerja dalam sistem shift
  • Sudah memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 (minimal dosis pertama)
  • Bersedia ditempatkan di Bogor (Jawa Barat)
  • Subject Email: Perawat_Domisili Pelamar
4. Operator Forklift

Kualifikasi :
  • Usia minimal 18 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK Sederajat
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun sebagai Operator Forklift
  • Memiliki SIO Aktif
  • Bersedia bekerja dalam sistem shift
  • Sudah memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 (minimal Dosis pertama)
  • Bersedia ditempatkan di Plant Banyuasin, Sumatera Selatan
  • Subject Email: Operator Forklift_Nama Lengkap
5. Fakturis

Kualifikasi :
  • Usia maksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal D3 (Akutansi/Manajemen/Administrasi)
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun sebagai Fakturis di perusahaan bidang sejenis (FMCG)
  • Menguasai Ms. Office
  • Sudah memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 (minimal dosis pertama)
  • Bersedia ditempatkan di area Tangerang (Banten)
  • Subject Email: Fakturis_CNS Tangerang
6. Driver/Helper Dropping

Kualifikasi :
  • Usia maksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK Sederajat
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun sebagai Driver/Helper di perusahaan bidang sejenis (FMCG)
  • Memiliki loyalitas yang tinggi dan siap bekerja dalam tekanan
  • Memiliki SIM B1-B2
  • Memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 (minimal dosis pertama)
  • Bersedia ditempatkan di Ngawi (Jawa Timur)
Cara Pendaftaran:
Jika tertarik dan memenuhi kualifikasi lowongan ini, silahkan kirim CV terbaru anda melalui email ke:
Posisi 1 s.d 3 : Hrd.tfjciherang@mayora.co.id
Posisi 4 : Hrd.tfjbanyuasin@mayora.co.id
Posisi 5 : Cnstgr.pga@mayora.co.id & Recruitment.distribution@mayora.co.id
Posisi 6 : Cnsnwi.aos@mayora.co.id


Note: Untuk anda yang ingin mendapatkan informasi lowongan kerja (60K orang telah bergabung) melalui Channel Telegram kami silahkan gabung disini.

Mohon Jadi Perhatian: