Lowongan BUMN PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk (Update 16-10-2021)

Daftar Isi
Lowongan BUMN PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk, lowongan kerja terbaru, lowongan kerja 2021, lowongan kerja telkom indonesia
Lowongancpnsbumn.com
- Semangat pagi rekan pencari kerja semua, Kami lanjutkan informasi lowongan kerja berikut ini datang dari salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang telekomunikasi,yaitu:PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk.Profil telekomunikasi di Indonesia dapat anda lihat dibawah ini.PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk, biasa disebut Telkom Indonesia atau Telkom saja (IDX: TLKM, NYSE: TLK) adalah perusahaan informasi dan komunikasi serta penyedia jasa dan jaringan telekomunikasi secara lengkap di Indonesia.Telkom mengklaim sebagai perusahaan telekomunikasi terbesar di Indonesia, dengan jumlah pelanggan telepon tetap sebanyak 15 juta dan pelanggan telepon seluler sebanyak 104 juta.Telkom merupakan salah satu BUMN yang 52,09% sahamnya saat ini dimiliki oleh Pemerintah Indonesia, dan 47,91% dimiliki oleh publik. Telkom juga menjadi pemegang saham mayoritas di 13 anak perusahaan, seperti PT Telekomunikasi Seluler (Telkomsel), PT Telkom Akses, PT Multimedia Nusantara (TelkomMetra)[4], PT PINS Indonesia (PINS).PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk membuka lowongan kerja besar-besaran dengan posisi sebagai berikut:

Accounting Officer
Jakarta

Responsibility :
  • Responsible in Risk Project Assessment
  • Contract Review and Evaluation
  • Support in Integrated Audit Financial Statement Telkom Group
  • Reporting Revenue Recognition Policy Analysis and Recommendation
Minimum requirement :
  • Bachelor Degree in Accounting / Finance
  • Deep understanding in implementation PSAK 62, 71,72 dan 73 (level expert);
  • 2 years experiences in Public Accountant / Financial Advisory Service/ Financial Consultingr
Cara Pendaftaran:
Klik Dibawah Ini.
Daftar Online (Daftar melalui Linkedin.com)

Note: Untuk anda yang ingin mendapatkan informasi lowongan kerja (60K orang telah bergabung) melalui Channel Telegram kami silahkan gabung disini.

Mohon Jadi Perhatian: